Selamat Datang di Blog Purna Paskibraka Indonesia Kabupaten Gowa ~ Salam Paskibraka untuk Abdi Merah Putih !!! ~ [INFO ADMIN] : Jangan lupa memberikan komentar berupa tanggapan terhadap artikel atau saran dan kritiknya demi perkembangan blog ini. Terima Kasih

14 April 2012

Husein Mutahar : Mengenal Sosok Bapak Paskibraka

Nama : Haji Husein Mutahar
Lahir : Semarang, 5 Agustus 1916


RIWAYAT HIDUP

Pendidikan:
  • ELS (Europese Lagere School) (SD Eropa 7 tahun), merangkap mengaji/membaca Al-Quran pada guru wanita, Encik Nur.
  • MULO (Meer Uitgebreid Lager Ondewwijs) atau SMP 3 tahun di Semarang, merangkap mengaji pada Kiai Saleh.

Lagu Nasional : Pembangkit Semangat dan Jiwa Nasionalisme

Dibawah ini adalah daftar lagu nasional beserta penciptanya yang kami ambil dalam daftar lagu nasional di wikipedia:
  • Andika Bhayangkari (Amir Pasaribu)
  • Api Kemerdekaan (Joko Lelono/Martono)
  • Bagimu Negri (R. Kusbini)
  • Bangun Pemudi Pemuda (Alfred Simanjuntak)
  • Bendera Kita (Dirman Sasmokoadi)
  • Bungaku (Cornel Simanjuntak)

13 April 2012

Etika Paskibraka

Etika Paskibraka adalah hal – hal yang sesuai dengan “ Bentuk – bentuk kenakalan yang tidak boleh dikerjakan” yang ditanda tangani oleh Sekretaris Militer Presiden RI, Marsekal Madya TNI Kardono, di Jakarta pada tanggal 14 Agustus 1982, adapun isinya adalah sebagai berikut :
Bentuk – Bentuk Kenakalan Yang Tidak Boleh Dikerjakan :
1. Pergi tanpa pamit atau ijin orang tua
2. Menentang orang tua dan wali
3. Tidak sopan terhadap orang tua, wali atau pengasuh keluarga atau orang lain

11 April 2012

Makna Lambang PPI dan Lambang Paskibraka

Lambang Purna Paskibraka Indonesia adalah setangkai Bunga Teratai yang mulai mekar dan dikelilingi oleh gelang rantai, yang mata rantainya berbetuk bulat dan belah ketupat berjumlah 16 ( enam belas ) mata rantai dan 16 (enam belas) belah ketupat yang melambangkan putra dan putri yang datang dari segala penjuru mata angin untuk bersama-sama belajar menjadi teladan. Bentuknya melingkar melambangkan kesempurnaan.

09 April 2012

Pembekalan Pendamping : Langkah Awal untuk Pelatihan Paskibraka 2012

"Jangan pernah berhenti untuk kebaikan dan kemajuan organisasi"
motto ini sering diucapkan oleh kakanda Mulyadi Mahmud (Sekjen PD Purna Paskibraka Indonesia Kab. Gowa). Terbukti dari suksesnya kegiatan pembekalan pendamping yang dilaksanakan pada Sabtu-Minggu 7-8 April 2012 kemarin.

Proklamasi Kemerdekaan Indonesia

Proklamasi Kemerdekaan Indonesia Jumat, 17 Agustus 1945 Tahun Masehi, atau 17 Agustus 2605 menurut tahun Jepang dibacakan oleh Ir. Soekarno yang didampingi oleh Drs. Mohammad Hatta di Jalan Pegangsaan Timur 56, Jakarta Pusat.

Latar Belakang 

Pada tanggal 6 Agustus 1945 sebuah bom atom dijatuhkan di atas kota Hiroshima Jepang oleh Amerika Serikat yang mulai menurunkan moral semangat tentara Jepang di seluruh dunia. Sehari kemudian Badan Penyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia BPUPKI, atau